Minggu, 04 November 2012

RATA-RATA (PERPETUAL)

Penerapan rata-rata dalam system perpetual diasa disebut rata-rata bergerak (moving
average method). Mengapa disebut seperti itu? Karena setiap ada transaksi pembelian, harga rata-rata per satuan barang selalu dihitung sehingga harga rata-rata selau berubah-ubah. Harga pokok rata-rata persatuan barang yang dijual adalah harga pokok rata-rata per satuan yang berlaku pada saat terjadi transaksi penjualan. Cara menghitung harga pokoknya adalah sediaan awal + pembelian kemudian dibagi dengan jumlah kuantitasnya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Minggu, 04 November 2012

RATA-RATA (PERPETUAL)

Penerapan rata-rata dalam system perpetual diasa disebut rata-rata bergerak (moving
average method). Mengapa disebut seperti itu? Karena setiap ada transaksi pembelian, harga rata-rata per satuan barang selalu dihitung sehingga harga rata-rata selau berubah-ubah. Harga pokok rata-rata persatuan barang yang dijual adalah harga pokok rata-rata per satuan yang berlaku pada saat terjadi transaksi penjualan. Cara menghitung harga pokoknya adalah sediaan awal + pembelian kemudian dibagi dengan jumlah kuantitasnya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

.

Cute Bow Tie Hearts Blinking Blue Pointer

Pages - Menu